Senin, 20 April 2009

Tugas Perkembangan Teknologi Komunikasi

Tugas Perkembangan Teknologi Komunikasi
Semester 4

Nama : Kelik Septian
Kelas : E
NIM : 153070035

Televisi Digital dan dampak dari televisi digital


Dizaman modern seperti sekarang ini, teknologi berkembang sangat cepat dan juga masyarakat dituntut untuk mengikuti perkembangan zaman, walaupun tidak sedikit masyarakat yang kurang bisa menerima perkembangan khususnya dalam dunia teknologi. Namun dibalik itu semua, sebagian besar masyarakat menerima dan bahkan menggunakan teknologi tersebut. Teknologi di dunia saat ini sudah mencapai tahap yang sangat besar dampaknya bagi masyarakat, baik itu dampak positif maupun negative.

Perkembangan teknologi komunikasi saat ini sudah tidak lagi menjadi suatu hal yang menghebohkan bagi masyarakat dunia, karena rata-rata hampir setiap tahunnya banyak sekali penemuan penemuan yang bersifat teknologi yang dibuat dan dimunculkan untuk membantu dan memenuhi kebutuhan manusia pada umumnya. Dan seiring dengan perkembangan zamanpun segala sesuatu yang ditemukan atau dibuat semakin menjadi flexible dan mudah untuk digunakan manusia. Misalnya handphone, computer, televisi, ataupun sekarang sudah berkembang teknologi internet.

Televisi merupakan slah satu penemuan atau hasil dari perkembangan teknologi yang saat ini sudah sangat mudah untuk mendapatkannya ataupun menggunakannya. Zaman dahulu televisi, bila dilihat dari bentuknya maupun cara penggunaannya lebih sulit dan rumit dibandingkan televise yang dibuat zaman sekarang.

Televisi adalah suatu media elektronik yang digunakan hampir disetiap dan siseluruh rumah di dunia atau pun disetiap keluarga hampir dapat dipastikan mempunyai televisi. Televise merupakan media yang sangat penting kegunaannya bagi manusia. Mereka dapat memperoleh informasi dan dapat mengetahui apasaja yang merekan perlukan dan ingin ketahui mengenai dunia ini, tentunya dengan siaran-siaran yang berhubungan dengan kehidupan masyarakat sehari-hari. Dampak yang di timbulkan oleh televise ini, sangat besar baik itu untuk kalangan dewasa maupun anak-anak. Televise dapat mensuggesti masarakat atau bagi siapapun yang menontonnya ( acara tertentu ). Seperti yang disebutkan diatas televisi mempunyai dampak negative maupun positif.

Dampak positif nya adalah
• Masyarakat dapat mengetahui segala informasi disuatu Negara maupun dunia.
• Anak-anak dapat menonton film atau kertun yang disuakinya.


• Untuk orang dewasa dapat menonton gossip atau juga film kesukaannya.
• Masyarakat dapat memanfaatkan media televise ini untuk hiburan ataupun menyalurkan segala pemikirannya atau gagasan serta kritik bagi pemerintahan di suatu Negara.

Dampak negatifnya adalah
• Masyarakat semakin enggan untuk mencari informasi yang lebih baik dari sumber lainya
• Pengaruh tingkah laku masyarakat yang negative seperti : masyarakat melakukan pemerkosaan setelah melihat acara criminal tentang perkosaan di tv, anak-anak terpengaruh acara smack down, sehingga membuat sikap dan sifatnya menjadi brutal.

• Ibu-ibu akan terpengaruh gossip yang beredar tentang sesuatu.

















Jika di tarik kesimpulan sebenarnya dampak yang ditimbulkan oleh televise pada saat ini tergantung dari siapa yang menontonnya dan apa yang ditontonnya. Sikap dan pribadi seseorang harus dibentuk dan dilatih agar tidak mudah dipengaruhi oleh apapun. Televisidibuat dengan tujuan memberikan kemudahan manusia dalam memperoleh informasi dan juga dibuat untuk mempengaruhi seseorang untuk berbuat susuatu sesuai dengan pesan dan maksud yang diberikan pada setiap tayangan di televisi. Oleh karena itu pendidikan dan moral yang harus ditanamkan pada setiap manusia sejak dari dini, sehingga tidak mudah dipengaruhi oleh manusia-manusia yang ingin mensugessti untuk berbuat yang negative. Waspadalah……waspadalah.